Sabtu, 03 Juni 2017

Modul 1 - Tipe Data and Operator

TIPE DATA DAN OPERATOR




TUJUAN PRAKTIKUM :

  1. Memahami Identifier dalam Bahasa C/C++
  2. Mengetahui Kata kunci bahasa C/C++
  3. Memahami Tipe data  dalam bahasa C/C++
  4. Memahami Variabel C/C++




Tipe Data



Tipe  data  adalah  adalah  suatu  nilai  yang  dapat  dinyatakan  dalam  bentuk  konstanta  atau  variabel  dan  operator  yang  dapat  dikenakan  padanya. Konstanta  menyatakan  nilai  yang  tetap,  sedangkan  variabel  menyatakan nilai yang dapat diubah - ubah selama eksekusi berlangsung. Data  berdasarkan  jenisnya  dapat  dibagi  menjadi  empat  kelompok,  yang dinamakan sebagai tipe data dasar, yaitu : bilangan bulat (Integer), bilangan pecahan (float/real), teks, dan pointer.  




Operator



Operator merupakan symbol atau kata yang dapat digunakan dalam program untuk  melakukan  suatu  operasi  atau  manipulasi,  misalnya  menjumlahkan  dua buah nilai atau lebih, memberikan nilai ke suatu variabel, membandingkan dua buah nilai dan lain - lain 



Operator Aritmatika

Operator aritmatika digunakan untuk proses aritmatika sederhana dan terdapat operator % tidak dapat digunakan terhadap data bertipe float dan double.


Praktikum 1.1



Sebuah Toko perlengkapan bahan bangunan yang bernama "TB BARUDAK" memberikan promo harga Cat Tembok 25 Kg. Bagi konsumen yang membeli sebanyak 3 pile akan mendapatkan potongan harga sebesar 80%, promo ini berlaku bagi setiap konsumen yang membeli minimal 3 pile atau kelipatannya akan mendapatkan potongan harga 80%. Sementara harga 1 pile cat tembok 25Kg = Rp.154.000,


Script :



#include <stdio.h> // lan-balon.blogspot.co.id
#include <iostream.h>
int main()

{ //Menentukan dan menetapkan variabel
float nilai, temp, hrgbarang = 154000;
int i, j_barang;

printf ("\tPotongan Harga Cat Tembok 25KG\n");
for (i = 0; i < 33; i++)
printf ("-");
printf ("\n");

printf ("Jumlah Barang\t= ");
scanf ("%d", &j_barang); //Masuknya Jumlah Barang
cout << "Harga Satuan \t= " << hrgbarang << endl;

if (j_barang == 3) //Seleksi Pembelian 3 Pile
{
nilai = (j_barang * hrgbarang) * 0.8;
}

else
if (j_barang < 3) //Penyeleksian Kurang dari 3 Pile
{
nilai = j_barang * hrgbarang;
}
else

if (j_barang > 3) //Penyeleksian Lebih dari 3 Pile
{
temp = j_barang % 3;
nilai = (j_barang - temp) * hrgbarang * 0.8 + (temp * hrgbarang);
}

printf ("Total Harga\t= %.0f\n", nilai); //Hasil Promo
return 0;
}

Hasil Runningnya :




Penjelasannya :


Program ini saya buat untuk memudahkan Bagaimana cara Potongan Harga dari Cat Tembok 25Kg, Apabila kalian tidak Membeli kurang dari 3 maka Potongan Harga tersebut tidak akan bekerja, Jadi Program ini Hanya Berguna di saaat kalian Membeli Lebih dari 2 Pile Cat Tembok ..


Praktikum 1.2



Seorang tukang cat tembok mempunyai ukuran dalam pengecetan yang terbagi dalam 3 kategori yaitu kualitas tinggi, kualitas sedang, dan kualitas rendah. Untuk kualitas tinggi 5 Kg cat tembok dapat menutupi bidang dengan baik seluas 3 X 4 m2 atau seluas 12 m2, dan kualitas sedang 5 Kg cat tembok dapat menutupi bidang seluas 4 X 5 m2 atau seluas 20 m2, serta kualitas rendah 5 Kg cat tembok dapat menutupi bidang seluas 6 X 11m2 atau seluas 66 m2.



Script :


#include <stdio.h> // lan-balon.blogspot.co.id

int main()
{ //Penetapan Nilai Variabel
float l_bidang, nilai, kilo = 5000, temp;
int i, pilih;

printf ("\tProgram Perhitungan Jumlah Cat\n");
for (i = 0; i < 33; i++)
printf ("-");
printf ("\n");

printf ("\n1. Kualitas Tinggi\n2. Kualitas Sedang\n3. Kualitas Rendah\n\n");
printf ("Masukan nomor pilihan Kualitas : ");
scanf ("%d", &pilih);

switch (pilih)
{
case 1: //Pemilihan untuk Kualitas Tinggi
{
printf ("\nKualitas Tinggi\n");
printf ("\nLuas Bidang\t= ");
scanf ("%f", &l_bidang); //Input
nilai = (l_bidang / 12) * kilo; //Proses
temp = nilai / 1000;
printf ("Jumlah Cat yang dibutuhkan = %.1f Kg", temp); //Output
}
break;

case 2: //pemilihan untk kualitas sedang
{
printf ("Kualitas Sedang\n");
printf ("Luas Bidang\t= ");
scanf ("%f", &l_bidang); //input
nilai = (l_bidang / 20) * kilo; //proses
temp = nilai / 1000;
printf ("Jumlah cat yang dibutuhkan = %.1f Kg", temp); //output

}
break;

case 3: //Pemilihan Untuk Kualitas Rendah
{
printf ("Kualitas Rendah\n");
printf ("Luas Bidang\t= ");
scanf ("%f", &l_bidang); //Masukan
nilai = (l_bidang / 66) * kilo; //Prosesnya
temp = nilai / 1000;
printf ("Jumlah Cat yang dibutuhkan = %.1f Kg", temp); //output

}

break;

default:
printf ("Nomor yang Anda pilih Salah");
}
return 0;

Hasil Runningnya :



Penjelasannya :

Program ini saya buat di Gunakan untuk menghitung Jumlah Cat yang akan Kita Gunakan terdapat Pilihan di Atas ada 1. Kualitas Tinggi, 2. Kualitas Sedang dan Kualitas Rendah bagaimana supaya Kita dapat memilihnya dengan Benar ..


Praktikum 1.3



Harga BBM dalam liter = harga minyak mentah (dalam barrel dibagi 160) + Biaya pengolahan (sekitar 10% )   + Biaya distribusi (tergantung jarak dari kilang) + margin SPBU. 



Asumsikan:

Harga minyak mentah USD $ 100 / barrel.

Kurs USD = Rp. 12.000

Harga minyak mentah = 100 X 12.000 / 160 = Rp. 7500 / liter

Biaya pengolahan 10% Rp. 750 / liter

Biaya angkut untuk Jawa rata-rata,jika mobil tangki ukuran 18.000 liter sekali keluar perlu biaya Rp 5 Juta   Rp. 277 / liter
Margin SPBU = Rp. 138 / liter
Total harga BBM = Rp. 7500 + 750 + 277 + 138 = Rp. 8665/ liter


Script :


#include <stdio.h>
#include <conio.h>
#include <iostream>
using namespace std;
int main ()

{ //variabel dan nilai penetapan
int barel = 160, i, j, p;
float olah = 0.1, m, hrgprem, jl, margin, by, proses;
long jawa = 5000000, smtra = 7500000, sulwsi = 8000000, klmntan = 9000000, irian = 12000000, tangki = 1800, rp;

printf ("PROGRAM PERHITUNGAN HARGA BBM PREMIUM\n");
for (i = 0; i < 33; i++)
printf ("=");
printf ("\n");

printf ("Masukan Harga Minyak Dunia : $");
scanf ("%f", &m); //inputan
getch ();
printf ("Harga Dolar dalam Rupiah : Rp");
scanf ("%ld", &rp); //inputan
getch ();
//proses satuan barel sesuai harga dunia perbarel
proses = (m * rp) / barel;
jl = proses * olah;

printf ("\nTujuan Pengiriman BBM\n");
for (j = 0; j < 21; j++)
printf ("=");
printf ("\n");
//pemilihan wilayah pengiriman
printf ("1. Jawa\n2. Sumatra\n3. Sulawesi\n4. Kalimantan\n5. Irian Jaya");
cout << "\nPilih : ";
cin >> p;
if (p == 1) //pemilihan kondisi untuk wilayah jawa
{ //proses
by = jawa / tangki;
margin = by / 2;
hrgprem = proses + jl + by + margin;
}
else
if (p == 2) //pemilihan kondisi untuk wilayah sumatra

{ //proses
by = smtra / tangki;
margin = by / 2;
hrgprem = proses + jl + by + margin;
}
else
if (p == 3) //pemilihan kondisi untuk wilaya sulawesi

{ //proses
by = sulwsi / tangki;
margin = by / 2;
hrgprem = proses + jl + by + margin;
}
else
if (p == 4) //pemilihan kondisi untuk wilayah kalimantan

{ //proses
by = klmntan / tangki;
margin = by / 2;
hrgprem = proses + jl + by + margin;
}
else
if (p == 5) //pemilihan kondisi untuk wilayah iriran

{ //proses
by = irian / tangki;
margin = by / 2;
hrgprem = proses + jl + by + margin;
}
getch ();
cout << "\nHarga jual BBM Premium PERTAMINA RP. " << hrgprem << " Per liter"; // tampilan hasil
return 0;
}

Hasil Runningnya :



Penjelasannya :

Program ini saya Buat untuk menghitung Harga BBM sesuai Ongkos Kirim kemana saja yang Kalian Inginkan .. Jadi Setiap Pengiriman Berbeda - beda Harganya ..


Share this

0 Comment to "Modul 1 - Tipe Data and Operator"

Posting Komentar